Lowongan Kerja It Support Internship Tatonas Yogyakarta
Job Title : | IT Support Internship |
Date : | 30 September 2024 |
Company : | Tatonas |
City : | Yogyakarta |
Job Title : | IT Support Internship |
Date : | 30 September 2024 |
Company : | Tatonas |
City : | Yogyakarta |
Lowongan Kerja Tatonas Yogyakarta. Apabila kamu sedang mencari lowongan kerja bulan April 2025, maka Anda beradi di website yang tepat. Ada banyak kategori lowongan yang bisa Anda daftar mulai dari lowongan kerja SMA SMK terbaru, hingga lowongan kerja S1. Sobat juga bisa mendaftar lowongan kerja online atau offline tergantung ketentuan yang ditetapkan pada info lowongan yang kami share di mencarikerja.net. Informasi lowongan kerja yang valid, berasal dari portal resmi atau media sosial perusahaan yang berkaitan, dan tentunya tidak ada pungutan biaya apa pun.
TATONAS adalah perusahaan manufaktur pembuat alat-alat uji Tanah, Beton, Aspal, Hidrologi dan Klimatologi terbaik di Indonesia, yang memiliki pengalaman lebih dari 29 tahun dan memiliki ribuan pelanggan di Indonesia.
Dengan slogan "Good Product Good Service" kami berusaha untuk memberikan produk yang berkualitas dan pelayanan purna jual yang terbaik. Kami mengundang Anda untuk tumbuh bersama mencapai visi kami menjadi perusahaan manufaktur alat uji bertaraf multinasional. Saat ini kami membuka peluang karir sebagai IT Support (Internship).
Job Description
Membantu divisi IT dalam pengelolaan Instalasi Jaringan, Server dan Peripheral Komputer
Ringkasan
Tingkat Pendidikan
SMK
Gender
Pria
Status Kerja
Full Time
Batas Lamaran
31 Oktober 2024
Kriteria
Pendidikan SMK, D3/S1 jurusan Teknik Informatika (Fresh Graduate welcome)
Memahami OS Windows Desktop, Windows Server, Linux, VMWare
Mampu melakukan instalasi perangkat jaringan Mikrotik
Memahami TCP/ IP, WAN/ LAN, Routing dan Switching
Memiliki kemampuan analisa dan pemecahan masalah yang baik terhadap perangkat IT (Hardware dan Software)
Memiliki pengetahuan dasar mengenai Infrastruktur IT
Memahami mail server Zimbra, Active Directory (AD) dan perangkat Ubiquiti
Disiplin, tanggung jawab, jujur dan teliti
Benefits
Jaminan Kesehatan
BPJS Kesehatan sebagai perlindungan kesehatan bagi anggota TATONASKetenagakerjaan
BPJS Ketenagakerjaan sebagai perlindungan sosial bagi anggota TATONASFinancial Support
Koperasi Simpan & Pinjam, dimana anggota dapat memanfaatkan untuk keperluan finansialEntertainment
Company gathering, family outing, futsal, bulu tangkis serta berbagai kegiatan hiburan lainnyaDana Pendidikan
Bagi anggota TATONAS yang ingin melanjutkan ke jenjang pendidikan yang lebih tinggiFamily Care
Tunjangan bagi anggota TATONAS yang sudah berkeluarga maupun yang masih jombloJika Anda merasa bahwa posisi IT Support (Internship) di Tatonas tepat untuk Anda, maka jangan ragu untuk mengirimkan CV terbaru Anda ke [email protected]
Pengiriman Lamaran :
Jika Anda berminat dan sesuai dengan persyaratan Lowongan Kerja ini, silahkan kirimkan lamaran dan CV terbaru Anda melalui laman di bawah ini :Ketentuan :
Jika lowongan tersebut belum sesuai dengan minat dan pendidikan yang Anda miliki, tidak ada salahnya Anda melihat lowongan yang berhubungan di bawah ini.
Job Description Conduct market trend analysis, monitor competitor activities, and adjust strategies accordingly. Develop strategic plans to achieve sales targets. Provide support, mentoring, and motivation
Requirements: Min. 1 Years of Experiences as Telesales / Sales Role Minimum Education Diploma (D3) any major Minimum GPA 2.75 Having Good Sales Ability Having
Knowledge Management Specialist is responsible for collecting, compiling, maintaining, and optimizing knowledge resources to support efficient and accurate customer service operations. This role ensures that
- Usia maksimal 30 thn - Latar belakang pendidikan D3/D4/S1 Keperawatan, Kebidanan, Farmasi, atau Asuransi Kesehatan - Mampu mengoperasikan Microsoft Office (Word, Excel) - Memiliki
Job Title: Supervisor, Facility Management Job Description A Facility Supervisor is responsible for overseeing the maintenance and operation of buildings, equipment, and grounds of the