Lowongan Kerja Economist Analyst Pt Swakarya Insan Mandiri (simgroup) Jakarta

Job Title : Economist Analyst
Date : 17 Oktober 2024
Company : PT Swakarya Insan Mandiri (SIMGROUP)
City : Jakarta

Rekrutmen PT Swakarya Insan Mandiri (SIMGROUP) Jakarta. Jika sobat sedang mencari lowongan kerja bulan Mei 2025, maka Anda beradi di website yang benar. Ada banyak kategori lowongan yang bisa Anda lamar mulai dari lowongan kerja SMA SMK terbaru, hingga lowongan kerja S1. Kalian juga bisa mendaftar lowongan kerja online atau offline tergantung kualifikasi yang ditetapkan pada info lowongan yang kami infokan di mencarikerja.net. Informasi rekrutmen yang valid, berasal dari web resmi atau media sosial perusahaan yang berkaitan, dan yang pasti tidak ada pungutan biaya apa pun.

Lowongan Kerja PT Swakarya Insan Mandiri (SIMGROUP) Jakarta Mei 2025

Silakan baca info lengkapnya berikut
Kami adalah perusahaan yang bergerak dibidang Penyedia tenaga alih daya, saat ini salah satu klien kami yang berlokasi di Jakarta Pusat dari Industri perbankan, sedang membutuhkan Economist Analyst dengan detail sebagai berikut :

Deskripsi Pekerjaan:
1. Analisis Kebijakan: Menganalisis kebijakan moneter, makroprudensial, dan sistem pembayaran yang diterapkan oleh Bank Indonesia
2. Pengawasan Risiko: Mengidentifikasi dan memantau risiko operasional, reputasi, hukum, dan kepatuhan terkait dengan kebijakan dan operasional BI
3. Pelaporan: Menyusun laporan untuk disampaikan kepada DPR terkait kinerja dan kebijakan BI
4. Evaluasi dan Rekomendasi: Memberikan evaluasi dan rekomendasi kebijakan untuk meningkatkan transparansi, akuntabilitas, dan efektivitas BI

1. Pendidikan minimal S2 dengan IPK minimal 3.00 (WAJIB)
2. Lulusan dari Ilmu Ekonomi , bidang Moneter dan keuangan akan lebih disukai
3. Memiliki pengalaman sebagai analis data minimal 1 tahun
4. Wajib memiliki pengalaman sebagai data analis dibidang Ekonomi Moneter / Keuangan / Sistem pembayaran / Pasar Modal / Data Analis Keuangan / Perbankan / Macro Ekonomi
5. Wajib memiliki sertifikat dibidang Data analis perbankan yang diakui secara international (Chartered Financial Analyst (CFA) / Certified Financial Risk Manager (FRM) / Certified Credit Risk Analyst (CCRA) / Certified Banking & Credit Analyst (CBCA) / Data Science in Finance (CFI) dan lainnya yang relevan
6. Wajib Mahir dalam Ms Excel dan Word

Pengiriman Lamaran :

Apabila Anda tertarik dan sesuai dengan persyaratan Lowongan Kerja ini, segera kirimkan lamaran dan CV terbaru Anda melalui link di bawah ini :


Ketentuan :

  • Hanya peserta yang sesuai kualifikasi yang akan dipanggil lebih lanjut.
  • Setiap proses penerimaan tidak ditarik biaya apapun.

Jika lowongan diatas belum sesuai dengan bakat dan kemampuan yang Anda miliki, sebaiknya Anda mencari lowongan yang berhubungan di bawah ini.


Related Jobs

Lowongan Kerja Magang

: 11 Mei 2025 : Indofood CBP : Jakarta

ICBP - Flexible Packaging Jakarta Timur, Purwakarta, Tangerang SMA Lulusan Baru - Kontrak Persyaratan Pekerjaan a. Lulusan SMK : IPA, Teknik Mesin,Teknik Elektro, Analis Kimia,

Lowongan Kerja Customer Service

: 11 Mei 2025 : Bank Bumi Arta : Jakarta

Customer Service Kode Lowongan : [( CS )] Status : Full Time Tanggal Posting : 27 December 2021 Deskripsi Pekerjaan : Melayani kebutuhan nasabah dengan

Lowongan Kerja Menegement Trainee – Planning And Productivity Management

: 11 Mei 2025 : Impack Pratama Industri : Jakarta

WORK AT IMPACK Impack is a company deeply committed to progress and dynamic growth. Our workplace fosters an environment where your potential takes center stage.

Lowongan Kerja Teller

: 11 Mei 2025 : Bank Bumi Arta : Jakarta

Teller Kode Lowongan : [( Teller )] Status : Full Time Tanggal Posting : 27 December 2021 Deskripsi Pekerjaan : Menyambut nasabah dengan baik dan

Lowongan Kerja Data Engineer

: 8 Mei 2025 : Philip Morris International : Jakarta

MAKE HISTORY WITH US! At PMI, we’ve chosen to do something incredible. We’re totally transforming our business, and building our future on smoke-free products with

Tag Clouds

#Design Surabaya #Yogyakarta #Promotor #Developer Jakarta #Data Entry #It Support #Officer #Model #Administrator #Btpn Jakarta